Hasil Survei Kepuasan Mahasiswa


No Aspek yang diukur Tingkat Kepuasan Mahasiswa(%)
Sangat
Baik
Baik Cukup Kurang
1 2 3 4 5 6
1

Dosen:

  • Keandalan dan kemampuan dosen dalam memberikan pelayanan terhadap mahasiswa.
  • Daya tanggap dosen dalam membantu mahasiswa dan memberikan jasa dengan cepat.
  • Kepastian bahwa pelayanan dosen sesuai dengan ketentuan.
  • Kepedulian dosen dalam memberi perhasian kepada mahasiswa.

56.5 % 19.9 % 1.9 % 0.1 %
2

Tenaga Kependidikan:

  • Keandalan tenaga kependidikan dalam memberikan pelayanan terhadap mahasiswa.
  • Daya tanggap tenaga kependidikan dalam membantu mahasiswa dan memberikan jasa dengan cepat.
  • Kepastian bahwa pelayanan tenaga kependidikan sesuai dengan ketentuan.
  • Kepedulian tenaga kependidikan dalam memberi perhasian kepada mahasiswa.

57.2 % 20.4 % 2.6 % 0.2 %
3

Pengelola:

  • Keandalan pengelola dalam memberikan pelayanan terhadap mahasiswa.
  • Daya tanggap pengelola dalam membantu mahasiswa dan memberikan jasa dengan cepat.
  • Kepastian bahwa pelayanan pengelola sesuai dengan ketentuan.
  • Kepedulian pengelola dalam memberi perhasian kepada mahasiswa.

55.2 % 19.2 % 4.1 % 0.4 %
4

Sarana dan Prasarana:

  • Kecukupan.
  • Aksesibilitas.
  • Kualitas sarana dan prasarana.

56.7 % 19.1 % 3.3 % 0.3 %
Jumlah (a) = 226 (b) = 79 (c) = 12 (d) = 1

1. Grafik Responden Kepuasan Mahasiswa Terhadap Dosen

2. Grafik Responden Kepuasan Mahasiswa Terhadap Tenaga Kependidikan

3. Grafik Responden Kepuasan Mahasiswa Terhadap Pengelola

4. Grafik Responden Kepuasan Mahasiswa Terhadap Sarana dan Prasarana


5. Grafik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin